Hormon ghrelin atau hormon lapar diproduksi perut untuk meningkatkan nafsu makan.
Nah kualitas tidur akan mempengaruhi sistem kerja hormon ini.
(BACA : Idamkan Perut Rata? Pilih Telur Jadi Makanan Wajib Sarapanmu ya! )
3. Perbanyak konsumsi protein
Protein mampu meningkatkan metabolisme tubuh.
Tak hanya itu, protein juga memiliki banyak gizi makro yang dapat menghancurkan lemak dan karbohidrat.
Alhasil energi dalam tubuh akan bertahan.
4. Perbanyak konsumsi sayur
Sayuran memiliki kandungan air yang banyak.
Artinya sayur dapat membuatmu kenyang tanpa harus menambah jumlah kalori dalam menu makanmu. (*)
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |