Tak mau ketinggalan, Krisjiana juga membagikan potret yang tak kalah mesra dengan sang istri.
Dalam unggahan pada akun Instagram pribadinya, Krisjiana membagikan potret dimana ia dan Sibad tengah berada di kolam renang.
Krisjiana sendiri nampak memeluk Sibad dengan erat.
Sedangkan di slide ke-2, pasangan ini nampak berpelukan dan saling berhadap-hadapan.
Sontak unggahan itu lantas menuai banyak komentar pedas dari netizen.
Baca Juga: Siti Badriah dan Krisjiana Baharudin Mengidamkan Bayi Kembar
"Mentang2 sah trs bebas gtu posting foto bgtu elaah," tulis @anindyaapurnomo.
"Apa kudu gitu di upload," tulis @daniiemeres15.
"Bebas sih bebas ini negara bukan dia doang yg nempatin," tulis @murtasiyah_12.
"Sah emang sah...tapi didokumentasiin fotografer dan diliat masyarakat. GA IRI SAMSEK. KALIAN KOK JADI PASANGAN NORAK SUMPAH," tulis @catcat5821.
"biar pun udh sah ga gitu jg kali...jengah gw mah..this is indonesia wkkwkwkekk," tulis @lucy_natisha.(*)
Gold Medalist Benarkan Kim Soo Hyun Pacaran dengan Kim Sae Ron? Inilah Isi Lengkap Klarifikasinya!
Source | : | |
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Winda Wahdania |