Baca Juga: Waspada! Belajar Dari Anak Marcella Zalianty, Hindari 9 Benda ini yang bisa Memicu Tumor Otak
Saudari Tracy, Linda McKeen, kemudian membuka halaman donasi untuk calon kakak iparnya itu pada Rabu (14/08/2019).
Dan donasi yang sudah terkumpul hampir mencapai Rp 26 juta.
Kepada Daily Record, Linda mengaku bersyukur karena mendapat dukungan yang luar biasa dari banyak orang.
Baca Juga: Agung Hercules Dikabarkan Idap Kanker Otak, Kenali 6 Gejala Tumor Otak yang Berpotensi jadi Kanker
"Aku berhenti menangis, karena sudah begitu banyak orang baik yang menolong kita," ujarnya.
Linda pun menambahkan, "Dia (Chris) adalah pria paling menakjubkan yang pernah saya temui. Dan aku kadang masih tidak percaya mereka sedang berpacu dengan waktu".
Chris dan Tracy diketahui bertemu pertama kali di sebuah klub pada tahun 2014 dan sejak itu hubungan mereka kian dekat.
Baca Juga: Waspada! Belajar Dari Anak Marcella Zalianty, Hindari 9 Benda ini yang bisa Memicu Tumor Otak
Kemudian baru-baru ini, ketika merayakan ulang tahun Tracy yang ke-30, Chris melamar kekasihnya itu.
"Chris mengatur agar salah satu pelayan keluar membawa sebuah kue ulang tahun yang besar,"
"Dan tepat setelah Tracy meniup lilin, Chris pun berlutut dan melamarnya," terang Linda.
Saat ini, Tracy sedang menyiapkan pesta pernikahannya itu.
Walau terkesan mendadak karena diajukan, namun Tracy tetap ingin pesta pernikahannya nanti berlangsung dengan baik.
Saat ini pesta dengan gaya vintage sedang mereka persiapkan
(*)
Source | : | mirror.co.uk |
Penulis | : | Arif Budhi Suryanto |
Editor | : | Okki Margaretha |