Tahun Baru Imlek, yang jatuh pada tanggal 16 Februari, merupakan hari libur terpenting dalam budaya Tionghoa.
Hari itu merupakan satu-satunya kesempatan bagi banyak pekerja migran untuk kembali ke kampung halaman mereka untuk menemui keluarga.
Tapi bagi Zhao, perjalanan pulangnya kali ini akan menjadi perjalanan terakhir.
Dia mengatakan bahwa dia siap untuk pensiun dan tidak akan kembali ke Shanghai.
"Saya (sudah) 60 tahun, dan sudah waktunya untuk pensiun," katanya.
(BACA : Jaga Perilaku! Turis-turis di Kamboja Ditangkap Polisi Karena Lakukan Ini )
Keputusan itu membuat perjalanannya pulang semakin sulit.
Dia membawa semua barangnya, termasuk alas tidur, kipas angin dan tempat tidur.
"Dingin sekali," kata Zhao, dengan handuk di kepalanya untuk melindungi rambutnya dari salju.
"Dan semakin banyak Anda berjalan, semakin hangat perasaan Anda," ujarnya.(*)
Sentil Vadel Badjideh yang Pernah Joget di Kantor Polisi, Kuasa Hukum Nikita Mirzani: Tidak Beretika
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |