Hal ini tentunya akan mempengaruhi kondisi mental yang mempengaruhi kualitas hidup wanita yang sudah berkeluarga.
Meski memiliki keluarga dan anak dianggap sebagai pengalaman yang berharga, namun ternyata semua itu juga diikuti oleh risiko kedepannya.
Dimana membesarkan anak bukanlah suatu hal yang mudah untuk dilakukan untuk dilakukan wanita seorang diri.
Baca Juga: Bikin sang Ibu Panik, Bocah 8 Tahun Curi Mobil Orang Tuanya dan Ngebut di Jalan Tol
Hal itu juga diperkuat dengan sebuah survey di American Time Use Survey, di mana wanita yang sudah menikah hanya akan merasakan bahagia saat bersama pasangannya dan selebihnya tidak.
Temuan ini tentunya melegakan hati beberapa wanita yang sampai saat ini masih melajang walau sudah menerima tuntutan untuk segera menikah.
Mengingat kita hidup di dunia yang menganggap hidup sebagai wanita lajang adalah hal yang memalukan maka tidak mudah bagi wanita untuk melajang terlalu lama.
Dolan juga menghimbau agar wanita yang sampai saat ini masih melajang untuk jangan bersedih, karena cepat atau lambat kalian akan menemukan pasangan yang kalian cari.
Baca Juga: Dul Jaelani Ulang Tahun ke-19, Maia Estianty Boyong 2 Calon Mantunya ke Rumah untuk Beri Kejutan
Nikmatilah waktumu selagi masih sendiri ini untuk melakukan hobi atau kegiatan yang membuatmu senang.
"Tidak perlu terburu-buru dalam memilih pasangan karena kamu tidak tahu pria seperti apa yang kamu temui."
"Bisa jadi dia adalah pria yang tidak tepat untukmu dan dapat membuatmu stress berkelanjutan."
"Atau kalau kamu menunggu sedikit lebih lama maka kamu akan menemukan pria yang tepat yang dapat membuatmu bahagia," ujar Dolan.
(*)
5 Rekomendasi Drakor Tema Keluarga yang Cocok Ditonton Saat Libur Imlek 2025, Dibintangi Park Bo Gum hingga Seo In Guk
Source | : | Marie Claire |
Penulis | : | Arif Budhi Suryanto |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |