3. Pilih busana yang nyaman
Jangan sampai kencanmu terganggu dengan busana yang terasa tidak nyaman.
Tak hanya stylish, kenyamanan adalah hal utama yang harus kamu perhatikan saat memilih busana.
4. Kenakan outer
Outer adalah busana yang paling pas menjadi pilihan jika kamu ingin terlihat lebih stylish di depan pasanganmu.
Jika cuaca sedang panas kamu bisa memilih outer dengan bahan yang tipis seperti sifon, namun jika sedang musim dingin outer berguna untuk melindungi tubuhmu dan tetap terlihat stylish.
(BACA: Percantik Rambut Indahmu Agar Semakin Berkelas dengan Aksesoris Rambut Ala Sonam Kapoor)
5. Pilih busana yang paling simpel
Beberapa pria menyukai wanita yang terlihat cantik tanpa harus menggunakan busana yang berlebihan.
Jadi, pilihlah busana yang paling simpel dan modis agar tidak membuat si dia ilfeel sama kamu. (*)
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |