American Cancer Society merekomendasikan penggunaan alat kontrasepsi non-hormonal.
(BACA : Perutnya Makin Buncit, Rinni Wulandari Pakai Kemeja Sang Suami, Netizen : “Bumil Super Gemas!” )
Makanan tidak sehat
Jika kamu melakukan diet sayuran, buah, ikan dan produk susu rendah lemak dikaitkan dengan risiko kanker payudara yang lebih rendah
Kurang aktivitas
Penelitian menunjukkan bahwa aktivitas fisik membantu mengurangi risiko kanker payudara.
Olahraga secara teratur dapat menurunkan risiko kanker payudara sekitar 10 sampai 20 persen.
Olahraga dapat membantu menurunkan kadar estrogen dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh untuk menangkal kanker.
Tidak menyusui
Peneliti menemukan secara keseluruhan bahwa seorang ibu yang menyusui dapat menurunkan risiko kanker pada dirinya.
Pemberian ASI memunculkan perubahan hormonal pada wanita.(*)
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |