Laporan wartawan Grid.ID, Rini Listia
Grid.ID - Melangsingkan tubuh adalah prioritas utama para wanita, mencapai berat badan yang ideal bisa menjadi suatu pikiran yang membuat para wanita mengalami frustasi.
Seiring bertambahnya usia, tubuh akan mengalami beberapa perubahan yang cukup signifikan.
Para wanita sering sekali mengalami masalah menurunkan berat badan, jika kamu memiliki masalah untuk menurunkan berat badan, cobalah beberapa cara berikut ini:
(BACA : Kegiatan Mencuci Lebih Mudah dengan Mesin Cuci LG Smart Inverter 67Watt )
1. Lakukan perbaikan menu makanan
Mengkonsumsi salad adalah perubahan kecil yang bisa membantu menurunkan berat badan.
Perubahan gaya hidup bisa kamu lakukan dari sekarang.
Mulailah mengkonsumsi salad kentang untuk makan siang dan makan malam.
2. Mengkonsumsi nutrisi yang baik
Kacang polong, buah, dan sayuran memiliki nutrisi yang baik.
Kamu dapat menjadikan kacang polong, buah dan sayuran sebagai makanan ringan yang dapat menyeimbangkan kebutuhan nutrisi.
Hartanya Terkuras saat Nyaleg, Artis Ini Tak Gengsi Banting Stir Jadi Pramusaji: Buat Anak Istri
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |