(BACA: Inspirasi Plaid Outer Kekinian ala Bella Hadid, Bikin Tampilanmu Jadi Modis nih!)
2. Leather Blazer
Kalau yang ini penampilan Kendall Jenner memadukan leather blazer hitamnya dengan t-shirt abu-abu.
Untuk bawahannya, ia mengenakan high waisted straight denim pants.
Sneakers putih tetap menjadi pilihan untuk gayanya yang santai dan terlihat chic ini.
(BACA: Inspirasi Model Gaun Feminin ala Penyanyi Lana Del Rey di Red Carpet Grammy Awards 2018 )
3. Puffer Jacket dan scarf
Tampilannya kali ini lebih modis dengan puffer jacket gold yang berpadu dengan crpped tee abu-abu.
Untuk bawahannya, kendall memilih leather pants hhitam berpotongan skinny.
Melengkapi penampilannya, ia menyematkan scarf motif bernuansa kuning dan biru pada lehernya.
Tak ketinggalan combat boots berwarna hitam glossy pun tampak modis menemani gayanya.
Buat kamu yang tomboy, sudah siap tampil stylish dengan inspirasi gaya ala Kendall Jenner kan. (*)
Astagfirullah, Cuma Gara-gara Kuah, Pegawai di Rumah Makan Padang Ini Babak Belur Dikeroyok Pengunjung!
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |