"Dan Menteri Pemberdayaan Wanita dan pemerintah sepertinya agak cuek.
Para wanita berjuanglah, bersatulah kalian.
Mari kita bela," tutup Hotman Paris.
(BACA: Marsha Aruan Tanggapi Potret Masa Kecil El Rumi, Netizen: Sensi Mode On!)
Dari postingan akun Instagram Hotman Paris, tampak beragam reaksi dan komentar netizen menanggapi jawaban dari pengacara kondang Tanah Air ini baik pro maupun kontra.
"Suka deh karena selalu bela perempuan, idola gue," tulis akun @renjanaaa_.
"Yang saya salut dari Hotman Paris adalah kepercayaan timpal ujar akun @mwhrp.
"Sumpah lama-lama naksir ngefans berat sama abang @hotmanparisofficial," tambah komentar akun @gabriellawulandari.
"Tapi kalau terlalu dibela takutnya nanti pelakor makin merajalela gimana bang?" tanya akun @chang.won1.
(BACA: Sempat Dirawat di Rumah Sakit, Akhirnya Irfan Hakim Diperbolehkan Pulang)
"Jangankan hak anak di luar nikah. Hak anak dan wanita dalam pernikahanpun tetapi bercerai tidak terlindungi @hotmanparisofficial," ujar akun @omahe_kebab.
"Jangan terlalu dibela tulang, banyak wanita pelakor yang memanfaatkan suami orang lain untuk dapat harta," timpal akun @julio_victs.
"Untuk pasangan yang tidak menikah tetapi punya anak bagus sistem ini, tetapi kalau untuk pelakor malah merugikan pihak lain dan menguntungkan pelakor," tulis akun @dey_eko.
"@dey_eko takutnya makin dibela akan makin banyak pelakor nekat, ngincer suami-suami orang yang tajir, bisa aja mereka menjebak sang suami, teman saya pernah mengalami dijebak perempuan gatel," timpal akun @chang.won1.
Kalau kamu setuju nggak dengan pendapat Hotman Paris kali ini?
(*)
Penulis | : | Deshinta Nindya A |
Editor | : | Deshinta Nindya A |