"We'll see. Karena saya sebetulnya udah (merasa rugi), merugikan bukan cuma materil, kalau buat saya rezeki tuh dari Tuhan,"
"Kalau Tuhan sekarang tutup entar Tuhan besok buka, itu mah udah miliknya Tuhan," ungkap Melaney Ricardo saat ditemui Grid.ID di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (6/8/2019).
"Cuma kan imateriil. Kayak misalnya sekarang nih banyak orang yang telepon 'Melaney kenapa dilaporin polisi?' Kan gak enak,"
"Temen-temen boleh lihat, sekarang rekam jejak digital tuh nggak bisa dihapus," lanjutnya.
Baca Juga: Dituduh Elza Syarief Memihak Nikita Mirzani, Melaney Ricardo Angkat Bicara
Kendati demikian, Melaney Ricardo mengaku telah menyiapkan kuasa hukum jika permasalahan yang menyeret nama baiknya terus berlanjut.
"Pengacara udah ada standby kalau misalnya aku melaporkan balik," ungkap Melaney Ricardo.
Apalagi, selama ini rekam jejak keartisan Melaney Ricardo terbilang sangat jauh dari berita miring.
"Saya pernah nggak ribut berantem settingan dan segala macem? Lihat sendiri, saya kalau kerja lempeng, lurus cari uang yang halal,"
"Kita lurus lempeng aja belum tentu hidupnya aman, apalagi kita nengok kanan kiri," tutup Melaney Ricardo.
(*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Deshinta Nindya A |