Perjuangannya itu ternyata tak sia-sia.
BJ Habibie berhasil lulus tepat waktu dari Technische Hochschule Die Facultaet Fuer Maschinenwesen Aachen,Jerman dengan gelar doktor ingenieur dan predikat summa cum laude pada tahun 1965.
BJ Habibie juga sukses menjadi Presiden RI ke-3.
Baca Juga: BJ Habibie Telah Dimakamkan, Ini Potret Akurnya BJ Habibie dengan Cucunya, Farrah Habibie
Meski umur pemerintahannya terbilang cukup pendek, BJ Habibie juga bisa membuat Indonesia lolos dari krisis ekonomi 1998, membuat rupiah naik dari Rp 17.000 per dollar AS menjadi Rp 6.500 per dollar AS.
Selamat jalan, Bachruddin Jusuf Habibie, terima kasih atas semua jasa-jasamu.
(*)
Tangis Nunung Pecah saat Singgung Soal Kariernya di Dunia Hiburan, Sebut Perannya Kini Sudah Tergantikan
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Agil Hari Santoso |
Editor | : | Agil Hari Santoso |