Maka dapat dikatakan, film '83 memberikan bayaran terbesar dalam sejarah karier Deepika di industri perfilman.
Terlepas dari gelar aktris India dengan bayaran termahal yang disandang oleh istri Ranveer Singh itu, Deepika juga dikenal sebagai sosok yang ramah dan mau berteman dengan siapa saja.
Tak tanggung-tanggung, ia bahkan berteman akrab dengan pacar mantan kekasihnya sendiri.
Dikenal sebagai pribadi yang hangat dan ramah terhadap siapa saja, rupanya Deepika Padukone pernah menolak bekerja sama dengan seorang aktor muda.
Baca Juga: Ogah Dicap sebagai Wanita Eksotis, Deepika Padukone Tolak Tawaran Main Film Hollywood
Melansir dari laman Times of India Deepika Padukone pernah menolak beradu akting dengan aktor Vicky Kaushal.
Penolakan ini terjadi ketika Vicky Kaushal diperhitungkan untuk memerankan sosok Maharaja Rawal Ratan Sing dalam film Padmaavat.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | times of india,Grid.ID |
Penulis | : | Maria Andriana Oky |
Editor | : | Maria Andriana Oky |