"Jadi disebelah tuh ada anak seusia ABG, dia tuh suka asyik sendiri kalo ngomong suka keras, kan disini banyak orang yang mau makan. ada yang bawa anak kecil juga,"
"Dia (anak ABG) bilang gini oh my god, gua rasa ini anak SMP atau SMA tapi gara-gara melihat anak kecil yang pengen menanyakan sesuatu terus menurut mereka berisik, ketawa-ketawa yang nggak perlu ya,"
"Karena kalo anak gue ngomong itu karena mau menanyakan sesuatu dia mau nambah ini nambah itu, karena ini tempat makanan bukan tempat ketawa," terang Ruben Onsu.
Miris dengan sikap segerombol anak ABG tersebut, Ruben lantas memberikan wejangan kepada sang putra.
Ia tak ingin Betrand yang memasuki usia remaja itu menjadi tidak sopan nantinya.
"Jadi yang kaya gitu nggak boleh ya kak Ayah akan ngasih tahu mana yang boleh dicontoh mana yang nggak,"
"Iya," jawab Betrand sembari menikmati makanannya.
Baca Juga: Barbie Kumalasari Pamer Lesung Pipit Baru, Ruben Onsu: Lu Habis Makan Permen Karet Ya?
3 Tahun Menghilang, Li Ziqi Akhirnya Comeback, Ini 5 Fakta Sang YouTuber Cantik Nomor 1 di China dan Alasan Sempat Hiatus
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Winda Wahdania |