Laporan Wartawan Grid.ID, Dewi Lusmawati
Grid.ID – Berkunjung ke Jepang tak lengkap rasanya jika tidak menjajaki lokasi-lokasi atau tempat yang erat dengan tradisi.
Onsen atau pemandian umum adalah salah satu lokasi wisata yang sarat dengan tradisi.
Orang Jepang biasanya berkunjung ke Onsen selama musim dingin.
Walaupun beragam, jenis dan ukuran Onsen namun peraturan dan tradisi di semua Onsen adalah sama.
( BACA JUGA: Internet Putus Cuma 1 Menit Saat Pagi Buta, Hotel di Jepang Langsung Minta Maaf )
Bahkan peraturan ini telah ada selama berabad-abad lamanya.
Peraturan ini ditegakkan untuk menghindari pengunjung mempermalukan diri sendiri atau, bahkan lebih buruk lagi, diusir dari Onsen.
Dilansir Grid.ID dari Conde Nast Traveler, berikut empat hal yang wajib kamu perhatikan saat berkunjung ke Onsen.
1. Matikan Ponsel
( BACA JUGA: Anti Mainstream, Kamu Bisa Nikmati Liburan di Jepang Dengan Berkunjung ke Pemandian Umum yang Cantik Ini )
Onsen adalah tempat yang sepi.
The Real Bos Idaman, Begini Cara Mewah Raffi Ahmad dan Nagita saat Rayakan Wisuda Mbak Lala di Bali!
Source | : | Conde Nast Traveler |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |