Baca Juga: Pasca Gugat Cerai Goo Hye Sun, Kondisi Ahn Jae Hyun Buat Netizen Iba
Melihat kejadian itu, banyak netizen mulai mengkritiknya karena melanggar lampu penyebrangan.
Mereka menilai Lee Dong Wook sebagai publik figur yang tak sepatutnya melakukan tindakan melanggar hukum.
Baca Juga: Manggung Lagi di Indonesia, Grup K-Pop Ateez Ngaku Ingin Coba Makan Sate
"Mematuhi sinyal penyeberangan adalah hukum sosial, jadi mengapa ia tidak mematuhinya?" kata netizen dikutip dari Koreaboo.com.
"Apakah menyeberang saat lampu merah sesuatu yang bisa dibanggakan?"
"Anak-anak dapat melihatnya dan mencontohnya. Dia adalah figur publik," imbuh netizen lainnya.
Baca Juga: Ada Suara Mirip RM Sapa Indonesia dalam Iklan Online Shop, Isyarat BTS Bakal Datang ke Jakarta?
Tetapi banyak juga netizen yang membela sang aktor.
Mereka mengklaim bahwa itu masih pagi sekali sehingga tidak ada mobil di sekitarnya.
Mereka juga menunjukkan bahwa Lee Dong Wook tampak sangat lelah sehingga itu kesalahan yang tidak sengaja.
Source | : | Koreaboo |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |