"Enggak, kayaknya sih enggak deh," bantah Syahnaz.
Baca Juga: Bakal Dapat Cucu Kembar dari Syahnaz Sadiqah, Mama Amy Justru Mengaku Khawatir
"Berapa?" cecar Tya.
Meski sempat bingung dan lupa, namun wanita berdarah Sunda itu menjawab kisaran biaya kehamilannya yang hampir mencapai Rp 100 juta rupiah.
"Ya nggak nyampe Rp 100 juta," jawab Syahnaz.
Baca Juga: Syok Bakal Punya Bayi Kembar, Syahnaz Sadiqah: Enggak Pernah Kepikiran!
"Hampir?," perjelas Tya.
"Iya hampir. Dekat, dekat lah (Rp 100 juta), tapi kayaknya nggak nyampe deh," ucap Syahnaz.
"Nggak tahu apa karena nggak dicatet kali ya. Soalnya kadang lupa, ke skip, gitu" pungkasnya.
(*)
Balik ke Indonesia, Nadia Vega Ungkap Belum Minat Main Sinetron Lagi: Nggak Terlalu Kangen
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Asri Sulistyowati |
Editor | : | Asri Sulistyowati |