Namun sayang, kepolisian belum dapat memastikan motif dari pemukulan tersebut.
Kepolisian masih terus melakukan penyelidikan dan dugaan kasus tersebut.
"Penyebab insiden itu sedang diselidiki dan kasus ini sedang diselidiki berdasarkan Bagian 323/506 dari KUHP," katanya.
Pihak berwajib mengimbau siapa pun yang memiliki informasi detail dari kejadian tersebut untuk segera membagi informasi pada kepolisian terdekat.
"Siapa pun yang memiliki informasi mengenai insiden tersebut didesak untuk menghubungi petugas investigasi Insp Fahrul Anuar di 014-370 0870," tandasnya.
(*)
Inilah Wajah Pemenang Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kantongi Rp500 Ribu, Mata dan Hidung Plek Ketiplek?
Source | : | New Straits Times |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Deshinta Nindya A |