"Di awal mulanya itu dengan anak-anak," ungkap Maia.
"Berikutnya adalah pekerjaan kembali, semuanya diberikan pekerjaan," lanjutnya.
Dari pekerjaan yang mengalir, Maia mulai bisa membeli rumah sendiri.
"Kemudian rumah, dapat rumah dengan pekerjaan yang lancar Alhamdulillah bisa beli rumah," ujar sang musisi.
Bagi Maia, jodoh menjadi doa yang paling akhir dijawab oleh Yang Maha Kuasa.
"Pada akhirnya, penutupnya adalah mendapatkan jodoh,"
"Sudah berdoa bertahun-tahun, akhirnya dijawab juga dengan jodoh yang pas," kata Maia.
Bahkan karakter Irwan sangat sesuai dengan doa Maia selama ini.
Baca Juga: Gantengnya Dibilang Mirip Putra Maia Estianty, Intip Potret Masa Muda Irwan Mussry di Tahun 1985
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Nopsi Marga |
Editor | : | Nopsi Marga |