Dengan tega, dia menyamakan orang tua yang telah melahirkannya itu dengan seekor binatang.
Baca Juga: Sadis, Anak Aktor Tarzan Tikam Ibunya hingga Tewas di Depan sang Ayah!
Dalam unggahan yang lain, si pemilik akun kerap membandingkan kehidupannya dengan orang lain yang dianggapnya lebih enak.
Dia pun tak segan-segan menggunakan kekerasan fisik untuk memaksa orang tuanya menuruti apa yang dia minta.
Bahkan ia juga menyalahkan orang tuanya karena tak memanjakannya dengan harta.
Meski kini akun Facebook tersebut sudah hilang secara misterius, tangkap layar postingan lengkapnya masih beredar di media sosial termasuk Instagram dan Twitter.
Bahkan baru-baru ini beredar pula postingan klarifikasi atas nama akun yang sama.
Dalam postingan klarifikasi itu, si pemilik akun menuliskan beberapa alasan kenapa ia sangat membenci ibunya dan menyentil netizen yang dianggapnya nyinyir.
Lagi-lagi, si pemilik akun mengekspresikan kekesalannya dengan kata-kata kasar dan tak sopan.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Instagram,Twitter,Grid.ID |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |