Sebenarnya, sih, sofa pertama masih nyambung, tapi karena Wenda bosan akhirnya diganti lagi.”
Tentu saja setiap perubahan selalu Wenda bicarakan dengan Ruben.
“Sebelum perubahan dilakukan kami diskusikan dulu. Apakah perubahan harus segera dilakukan, tidak bisakah menunggu pas ada rezekinya baru dilakukan.”
Menurut pantau tim iDEAonline, rumah dari kedua pasangan terlihat lega dan adem karena memiliki banyak bukaan.
Dilengkapi dengan pintu geser yang besar di ruang makan dapat menjangkau pencahayaan dan sirkulasi udara yang tepat.
Menghadap ke arah kolam renang, sehingga pemandangan lebih menarik dan segar. (*)
(Maulina Kadiranti/Idea.grid.id)
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Penulis | : | Nailul Iffah |
Editor | : | Nailul Iffah |