"1 x 24 jam aja lah, Pak. Pokoknya sampai sekarang kita masih istilahnya positif thinking lah," ucap Baim.
"Toh dia misalkan juga ke rumah saya ngasih motor atau minta maaf, kita juga gak dendam sama dia kok," tegasnya.
Selesai berdiskusi, Baim pun sepakat untuk memberikan waktu bagi Rizky mengembalikan kedua motornya yang dibawa kabur.
Namun jika sampai batas waktu yang ditentukan, penjaga rumahnya itu tak kunjung datang, Baim tak segan untuk melaporkannya sebagai kasus pencurian.
(*)
Ariel NOAH CS Ngotot ke MK Gugat Hal Ini Imbas Kasus Agnez Mo, Ahmad Dhani Beri Sindiran Keras
Penulis | : | Nesiana Yuko Argina |
Editor | : | Nurul Nareswari |