Grid.ID - Banyak orang yang menjalani hubungan dengan jalur LDR.
Hubungan jarak jauh bisa dikatakan menjadi hubungan yang sangat sulit untuk dijalani.
Konon katanya, sebenarnya ada manfaat dari hubungan jarak jauh yang sudah terbukti secara ilmiah.
Hasil studi tersebut mengungkapkan bahwa pasangan yang terpisah karena jarak mengatakan mereka memiliki hubungan yang lebih intim daripada mereka yang tidak.
(BACA: Sering Bikin Cemburu, 5 Cara Ini Bisa Bantu Hilangkan Bayangan Masa Lalu Kekasihmu)
Melansir dari laman popsugar, Grid.ID merangkum beberapa tips untuk menjaga hubungan jarak jauhmu tetap awet dan semakin dekat.
1.Saling jujur
Bersikap jujur berada di urutan pertama dalam tips untuk menjaga hubungan jarak jauh.
Kamu perlu mengatakan dengan jujur dimana dan bagaiamana lokasi tempat tinggalmu.
(BACA: Jika 5 Hal Ini Terjadi dalam Hubunganmu, Dijamin Kalian Bakal Langgeng Selamanya)
2.Membuat aturan dasar
Pastikan kamu dan pasangan memiliki komitmen yang sama terhadap hubungan jarak jauh kalian.
Horornya Dandanan BCL saat Rayakan Halloween, Cosplay Jadi Hantu Meksiko hingga Bikin Pangling Tak Karuan, Intip Potretnya
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |