Beberapa bayi memiliki alergi susu kedelai.
Baru-baru ini juga ditemukan bahwa susu kedelai memang tidak baik bagi mereka yang memiliki masalah asma.
4. Alergi minyak kedelai
Konsumsi minyak kedelai murni bisa memicu reaksi alergi pada beberapa orang.
( BACA : 4 Tips Pilih Tempat Penitipan Anak Untuk Si Kecil, Orangtua Millennials Harus Baca nih)
Sebaiknya, jika kamu sudah menemukan indikasi alergi susu kedelai pada si kecil hindrai penggunaan minyak kedelai mulai sekarang. (*)
Penulis | : | Irma Joanita |
Editor | : | Irma Joanita |