Baca Juga: Cinta Indonesia, NCT Dream Ungkap Pernah Lakukan Kegiatan Amal di Bantar Gebang!
Sayangnya, belum diketahui apakah NCT Dream akan menggelar konser tunggal di Indonesia.
Tidak sedikit fans yang meminta NCT Dream mengadakan konser di Indonesia.
"Apakah akan ada The Dream Show di Jakarta," tanya seorang fans berakun @rares.bne.
"Konser di Indonesia gaa NCT? Dream show yaaaa bukan event," imbuh netizen berakun @haaanifh_.
"Apakah NCT Dream akan mengunjungi Jakarta lagi untuk Dream Show (NCT Dream concert)?" kata penggemar berakun @zzollyvia.
Tonton video perbincangan Nagita Slavina dan Raffi Ahmad bersama NCT Dream di bawah ini.
Baca Juga: Demi Satu Ruangan dengan NCT Dream, Para Fans Antusias Padati Lokasi Konser Sejak Siang Hari
(*)
Anggunnya Aaliyah Massaid saat Maternity Shoot, Berbalut Gaun Panjang Tanpa Umbar Perut Seksi
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Deshinta Nindya A |