Kecelakaan maut juga pernah terjadi baru-baru ini, tepatnya pada Rabu (04/12/2019) pagi di ruas jalan Pajangan, Sedayu, Kabupaten Bantul, Yogyakarta.
Melansir dari Tribun Jateng, kecelakaan maut tersebut terjadi antara truk tangki dengan sepeda motor yang dikendarai D (35).
Akibat kecelakaan tersebut, sang pengendara sepeda motor tewas ditempat.
"Korban terseret truk tangki sekitar 10 meter. Meninggal dunia di lokasi kejadian," ungkap Kanit Laka Lantas, Ipda Maryono.
(*)
7 Tahun Nikah, Inilah Sosok Suami Fanny Ghassani yang Jarang Tersorot, Ternyata Punya Profesi Mentereng di Bali
Penulis | : | Arif Budhi Suryanto |
Editor | : | Nurul Nareswari |