Untuk membuatnya lebih stylish kamu juga bisa menambahkan high heels warna mustard agar warnanya lebih playful.
(Kata Desainer Terkenal Indonesia Soal Prediksi Tren Fashion 2018 Mendatang, Cari Tahu yuk! )
3. Padukan dengan warna pastel yang lembut
Jika kamu memilih warna hijau, kamu bisa membuat tampilan kamu lebih colorful namun tidak terlihat berlebihan dengan memadukan warna pastel yang lembut.
Seperti dengan memadukan celana flare hijaumu dengan atasan coat warna ungu pastel yang manis.
(Model Busana dengan Aksesori Ikat Pinggang Jadi Tren Mode di New York Fashion Week 2018)
4. Tampil klasik dengan sweater dan rok
Sweater rajut warna hijaumu bisa terlihat lebih klasik dengan paduan rok motif polkadot yang stylish.
Padukan juga dengan topi dan sepatu boots yang warnanya senada dengan rokmu agar makin matching. (*)
4 Arti Mimpi Kaus Kaki Bolong Jangan Disepelekan, Pertanda Hilang Kepercayaan sampai Ada Masalah Hidup
Penulis | : | Ridho Nugroho |
Editor | : | Ridho Nugroho |