Dikutip Grid.ID dari akun Instagram @_irishbella_, Sabtu (21/12/2019), dalam unggahan tersebut, Ammar Zoni mengenakan sorban sebagai penutup kepala seperti pakaian kebanyakan pria di Arab.
IG @_irishbella_
Ammar Zoni dengan penmapilan terbarunya berjenggot lebat.
Jenggot Ammar Zoni tampak lebih lebat dibanding beberpa unggahan sebelumnya.