Simpel, Jennifer memilih menggerai rambutnya dengan aksen messy yang manis.
(BACA : Wah..Cantiknya Menantu SBY, Annisa Pohan dengan Gaya Makeup Bold, Coba Lihat deh!)
Penampilan simpelnya kali ini juga nggak kalah memesona.
Jennifer tampil cantik kala padukan hotpants motif dengan blus model v-neck warna hitam.
Nggak neko-neko, Jennifer memilih menggerai rambutnya dengan model side-swept.
Ia pun tampil cantik dengan riasan bernuansa nude yang lembut.
(BACA : Wah..Cuma Pakai Kemeja Putih Polos, Begini OOTD Bunga Zainal yang Kece Badai, Kepoin yuk!)
Pamerkan kaki mulusnya, Jennifer Bachdim bergaya kasual sporty dengan hotpants denim beraksen unfinished dan jumper putih motif tulisan.
Makin kece, Jennifer memilih kenakan sneakers converse dengan seri classic yang sukses menyempurnakan penampilannya kali ini.
Bergaya kasual, Jennifer Bachdim tampil super modis dengan busana simpel ini.
Ia terlihat padukan hotpants denim beraksen ripped dengan kaos putih polos.
Melengkapi penampilan simpelnya, Jennifer Bachdim menambahkan scarf warna biru yang terikat cantik di lehernya, serta belt warna coklat yang melingkar cantik di pinggangnya.
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |