Red Arrows bermarkas di Fairford di Gloucestershire.
( BACA JUGA: Terkenal Jadi Cewek Lemot karena Peran Film, Sissy Priscillia Bangga! )
Berkat kontribusinya dalam memperkenalkan dunia aviasi Inggris ke internasional, Red Arrows berhak mendapatkan Britannia Trophy by the Royal Aero Club.
Penghargaan bergengsi ini diberikan langsung dari kerajaan Inggris.
Saat ini Red Arrows menggunakan jet Hawk T1 sebagai tunggangan mereka.
4. Black Eagles (Korea Selatan)
( BACA JUGA: Sebelum Wanna One Terlibat Kontroversi, Rupanya Seungri BIGBANG Sempat Kasih Nasihat Begini )
Korea Selatan bukan hanya terkenal melalui budaya K-Pop mereka.
Royal Korea Airforce (ROKAF) juga membuat harum nama negerinya melalui tim aerobatik Black Eagles.
Black Eagles berdiri pada tahun 1994 dan meraih banyak penghargaan.
Beberapa di antaranya adalah penghargaan Waddington Internasional 2012 Air Show dan Boeing Trophy untuk tampilan terbaik di udara.
( BACA JUGA: Weekend Ini Dinner Ala Oriental dengan Chicken Lo Mein yuk! )
5 Arti Mimpi Memelihara Kucing Oren di Rumah, Ternyata Jadi Pertanda Bakal Ada Kesempatan Baru yang Datang? Simak Penjelasannya
Source | : | airshowstuff,bbc,airandspaceshow,theaviationist,@jupiteraerobaticteam,usaf thunderbirds |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |