MOF terdiri dari molekul terkait.
Molekul terkait menciptakan material berpori super dengan permukaan luas yang banyak.
Tergantung pada apa yang kamu buat menggunakan MOF, hasilnya bisa sangat hidrofil, yang artinya memiliki sifat menarik air.
MOF yang digunakan di sini dapat menarik air dari udara dan menyimpannya di pori-pori.
Proses penarikan air dan penyimpanan dilakukan pada malam hari.
Sementara pada siang hari, sinar matahari digunakan untuk melepaskan air.
Sebuah kondensor digunakan untuk memanen air.
Sistem ini benar-benar pasif.
Tim peneliti menunjukkan sistem dapat bekerja bahkan di iklim Arizona yang gersang.
Kamu semua tahu kan, Arizona begitu kering dan tidak ada satupun tumbuhan di sana.
Diuji selama lima siklus harian pada Mei 2017, air yang dihasilkan diperkirakan jumlahnya sekitar seperempat liter per kilogram MOF.
(BACA: 7 Penemuan Sebelum Internet yang Mengubah Dunia!)
Penulis | : | Violina Angeline |
Editor | : | Violina Angeline |