Ada beberapa produk kecantikan yang tidak boleh kamu lewatkan begitu saja.
( BACA JUGA: Perlu Waspada! Ini 6 Fakta Mengerikan Tentang Penyakit TBC )
Jangan lupa membawa lotion, pelembab, krim mata, tisu basah, pembersih wajah dan tabir surya.
Agar penampilan makin stunning bawa juga parfum, eyeliner, mascara, foundation, primer, dan lipstik atau lip balm dalam tas travelling kamu.
4. Siapkan Malam Sebelumnya
Jangan mengemas barang dalam waktu bersamaan, karena hal ini akan memperbesar resiko produk kecantikanmu tertinggal.
( BACA JUGA: Salah Mengira iPhone sebagai Senjata Api, Polisi Tembak Mati Seorang Pria Kulit Hitam )
Pada malam sebelumnya, kamu bisa mulai mengemas perlengkapan riasan.
Sedangkan malam selanjutnya bisa kamu gunakan untuk mengemas produk perawatan yang kamu butuhkan selama perjalanan.
Dengan begitu kamu bisa memastikan produk perawatan kulitmu tidak ada yang ketinggalan.
5. Jaga Rambut
( BACA JUGA: Selain Master Limbad, 3 Pesulap Ini Juga Pernah Melakukan Atraksi dengan Balok Es )
Source | : | boldsky |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |