"Enggak. Ini kan banyak yang kayak gitu-gitu,"
"Sebenarnya banyak cara, ada yang kayak cuma kirim kambing ke panti asuhan.
"Kalau Kami kan niatnya doa dan selamatannya aja kan," papar Paula.
"Kalau bawa Kianonya sendiri kan pertimbangannya banyak,"
"Akhirnya, kita sebagai orang tua dan keluarga perwakilan aja datang ke sini untuk selametan,"lanjutnya.
Baim dan Paula menekankan, acara hari ini hanya berupa selametan kelahiran putra pertamanya.
"Potongnya rambutnya nanti ada sendiri di rumah," kata Paula.
"Potong rambutnya ada lah," sahut Baim.
"Tapi belum, belum. Baru selametan dulu," pungkas model asal Semarang itu.
(*)
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Asri Sulistyowati |
Editor | : | Asri Sulistyowati |