Kandungan ini mampu melindungi kulit dari kotoran dan bakteri yang bisa merusak kulit.
Baca Juga: Fatal Bila Dibiarkan, Simak Cara Mengusir Tikus dari Ruang Mesin Mobil
Mengangkat sel kulit mati
Kopi bisa digunakan sebagai scrub atau lulur alami yang bisa mengangkat sel kulit mati.
Melakukan scrubbing dengan kopi bisa membuat kulit menjadi bersih, cerah dan terasa lebih halus.
Cara memakainya sangat mudah, cukup mencampurkan bubuk kopi dengan gula dan perasan lemon, aduk hingga menjadi pasta lalu gunakan pada bagian tubuh.
Baca Juga: Mantan Istri Meninggal Dunia, Sule Undur Tanggal Pernikahannya
Mengencangkan kulit
Kopi bisa merangsang pertumbuhan regenerasi sel karena sifatnya yang ampuh dalam mengangkat kotoran pada kulit.
Melakukan scrubbing dengan kopi tidak hanya membuat kulit menjadi bersih dan cerah, namun bisa membuat kulit menjadi kencang dan menunda penuaan dini.
Menghilangkan mata panda
Mata panda yang sering muncul karena kurang tidur bisa diatasi dengan menggunakan kopi.
Tangis Nunung Pecah saat Singgung Soal Kariernya di Dunia Hiburan, Sebut Perannya Kini Sudah Tergantikan
Source | : | tribunstyle.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |