1. Berdansa
Bukan berdansa yang terlalu romantis.
Baca Juga : Hari Valentine: 5 Tips Manjakan Diri Khusus si Jomblo di Hari Kasih Sayang, Jaminan Anti Baper!
Coba saja pada hari Valentine ikut pelatihan dansa Salsa atau tarian traditional yang bisa buat kamu menari bebas.
Hal ini bisa membuat momen Valentinemu lebih unik.
2. Tur Mistis
Yap benar, tur mistis atau mendatangi tempat-tempat berhantu.
Apalagi bagi kalian para pasangan yang senang dengan horor.
Momen mencari hantu bersama pasti lebih menyenangkan bila dilakukan bersama pasangan.
3. Pergi ke museum
Bayangkan pergi bersama pasangan ke museum saat hari Valentine.
Mempelajari hal-hal baru sembari bergandengan bersama ke museum seni atau sejarah.
Kalian bisa mendapatkan momen-momen unik bersama sembari berfoto di museum.
Punya Lubang Kecil di Telinga? Ini Penyebab dan Bahayanya yang Jarang Diketahui!
Source | : | grid |
Penulis | : | None |
Editor | : | Irene Cynthia |