Rambut pendeknya yang berwarna coklat nampak rapi disibakkan ke belakang.
Pada keterangan foto, Nikita Mirzani nampak membuat sebuah kalimat yang cukup menggelitik.
Ia juga tak lupa mempromosikan web series yang diproduksinya.
"Tatap mata nyai. Web series “CRAZY NIKMIR REAL“ soon on February," tulis Nikita Mirzani pada keterangan foto.
Sontak unggahan Nikita Mirzani itu, langusng banjir komentar dari para netizen.
Banyak dari para netizen yang mengatakan Nikita Mirzani sangat seksi saat memakai bikini itu dan ada juga yang mengungkapkan keinginannya untuk memiliki badan sebagus itu.
"Cantik," tulis akun @adrianaridwan.
"Pengenlah badan kayak nyaiiii," tulis akun @ritarestianuralami.
"Cantik nyaiiiii," tulis akun @evabasaria6008.
"Pakai bra, wow so sexy nyai," tulis akun @eky_ndutz.
(*)
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Okki Margaretha |