Lina mengaku pada sang suami, Teddy kalau bakal mendapat rezeki besar di tahun 2020 ini.
Hal ini seperti penuturan Teddy pada tayangan Cuap-cuap Pagi yang diunggah di YouTube MOP Channel, pada Jumat (31/1/2020).
"Almarhumah sebelum meninggal 'Urang bakalan menang rezeki gede'," ujar Teddy menirukan pesan Lina.
Teddy pun heran dengan ucapan sang istri.
"Rezeki naon yang?" tanya Teddy.
Teddy pun menjelaskan pesan terakhir sang istri yang mengatakan kalau bakal dapat rejeki besar.
"Nanti tahun 2020, saya bakalan dapat rezeki besar," imbuhnya menirukan ujaran sang istri.
Teddy lantas baru menyadari maksud dari ucapan sang istri tersebut, usai Lina meninggal dunia.
Detik-detik Lolly Ketemu Nikita Mirzani usai Perang Dingin, Saling Pelukan dan Elus Punggung