"Kenapa Iky mengusulkan untuk autopsi, karena perpindahan itu nggak gampang, harus ada hitam di atas putih, tanda tangan dari kedua belah pihak segala macam.”
“Polisi memproses itu semua agar bisa dipindahkan," ungkap Rizky Febian.
Kini, Rizky Febian mengaku lega karena jenazah ibunya sudah dipindahkan ke lokasi pemakaman yang menurutnya jauh lebih layak.
Kondisi hubungan keluarganya juga kini lebih tenang usai makam Lina Jubaedah dipindahkan dan hasil autopsi keluar.
Baca Juga: Rizky Febian Cerita Masa Kecilnya yang Suram, Tiap Hari Dipalak sampai Terpaksa Bohongi Orang Tua
"Alhamdulillah sekarang baik-baik aja, sekarang Putri ke Iky baik-baik aja, terus juga ayah baik-baik aja, semuanya baik-baik aja," tutup Rizky Febian.
Sebelumnya, Lina Jubaedah dimakamkan di TPU Sekelimus di Jalan Sekelimus Utara I Kota Bandung.
Usai autopsi, makam Lina sudah dipindahkan ke TPU Nagrog, Bandung.
Mantan istri Sule, Lina Jubaedah meninggal dunia di Bandung, Jawa Barat, Sabtu (4/1/2020).
Mendadak Catwalk, Fitri Tropica Bangga Berhasil Ajak sang Suami Tampil Jadi Model
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Okki Margaretha |