Di mana setiap putaran membutuhkan waktu sekitar 6 jam untuk dapat menyelesaikannya.
Namun, mengingat beratnya wabah virus, para profesional medis ini sering bekerja lebih dari 12 jam, mulai jam 02.00 siang sampai jam 03.00 pagi.
Para dokter ini harus selalu menggunakan alat pelindung yang aman lantaran sangat dekat dengan berbagai virus berbahaya itu.
Namun tanpa tersadar, ternyata keamanan alat ini juga memiliki efek samping apabila terlalu lama dikenakan.
Akibatnya kini dokter Chan justru mengalami ruam kemerahan pada bagian tangannya.
Tak hanya itu, tangan dokter Chen bahkan melepuh hingga bengkak parah.
Baca Juga: Putra Komedian Mastur Jajal Film Perdananya, Sang Ayah Beri Peringatan Jangan Cepat Puas!
Hal ini dikarenakan alat pelindung yang digunakan Chen membuat tangannya kekurangan paparan udara.
Kondisi ini biasanya dikenal dengan sebutan Eritema, di mana sebuah peradangan terjadi karena peningkatan aliran darah di kapiler.
Sementara itu 27 anggota dokter di lab lainnya mengatakan apabila mereka telah dikirim sejak awal Januari untuk memeriksa lebih dari 100-300 sampel virus dan diminta untuk menyingkirkan setiap virus satu per satu.
Source | : | World of Buzz |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |