Sebelumnya, Gigi sudah terlebih dahulu memberikan Raffi hadiah berupa jaket berharga fantastis.
Melihat kotak yang diberikan sang suami, ibu satu orang anak itu tak sabar untuk segera membukanya.
Melihat istrinya terlihat bahagia, Raffi justru terus mengulur waktu.
Mulai dari kesan pesan hingga meminta dicium oleh Gigi.
Aktor berdarah Sunda itu juga menanyakan perihal alasan yang membuat Gigi jatuh cinta padanya.
"Jawab dulu pertanyaan aku, apa yang bikin kamu tambah sayang sama aku?" kulik Raffi.
"Jawab-jawab cepet,"sambungnya.
Sempat kebingungan, wanita pemilik nama asli Nagita Slavina Mariana Tengker itu akhirnya memberikan jawabannya.
"Karena kamu menyebalkan," jawab Gigi
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | YouTube,Grid.ID |
Penulis | : | Asri Sulistyowati |
Editor | : | Asri Sulistyowati |