Biasanya seppuku dilakukan secara sukarela oleh samurai yang menginginkan kematian secara terhormat daripada tertangkap musuh.
Seppuku juga bisa dilakukan sebagai bentuk hukuman untuk para samurai yang melakukan pelanggaran serius.
Di luar Jepang, Seppuku lebih dikenal dengan istilah harakiri.
(BACA:Festival Literasi Gramedia Hari Ibu Terapkan Budaya Baca yang Kekinian)
Istilah ini mulai dikenal secara luas di dunia bagian barat sejak bangsa Eropa yang tinggal di Jepang dan menjadi saksi mata peristiwa seppuku pada saat Restorasi Meiji.
4. Jisatsu
Jisatsu adalah istilah untuk bunuh diri di Jepang yang belakangan menjadi tren di kalangan anak-anak muda.
Fenomena bunuh diri di Jepang bukanlah suatu hal yang baru saja muncul.
(BACA:Kocak! Komikus Beijing Buat Ilustrasi Komik Perbedaan Budaya Tiongkok dan Barat, Kreatif!)
Konteks bunuh diri di dalam Jisatsu berbeda dengan seppuku atau harakiri yang sudah lebih dulu dikenal.
Penyebab dan tujuan dari Jisatsu terkesan lebih ringan daripada Seppuku.
Sehingga, masyarakat Jepang tidak akan mengalami kesulitan untuk memutuskan mengakhiri hidupnya dengan jalan Jisatsu atau bunuh diri.
Beda Dulu dan Sekarang, Denada Tetap Punya Alasan Khusus Tutupi Wajah Anaknya dengan Stiker
Source | : | Tribunnews.com,wikipedia,hai.grid.id |
Penulis | : | Septiyanti Dwi Cahyani |
Editor | : | Septiyanti Dwi Cahyani |