Sulit untuk mengungkapkan perasaan mereka.
Tapi ini akan membuatmu merasa terpuruk jika kamu tidak segera mengungkapkan kesedihanmu begitupun pasanganmu.
Jika kalian tidak bisa membicarakannya, maka tulislah pertanyaan atau apapun yang ingin kamu katakan untuk pasanganmu.
(BACA: Bukannya Mempersiapkan Pernikahan, Dimas Anggara Malah Sibuk Ngurusin yang Lain)
4. Tarik napas dalam-dalam
Kamu pasti ingin rasa sakit itu berhenti, tetapi itu tidak akan berhenti dalam semalam.
Kamu harus memberi kesempatan untuk tubuh dan pikiranmu pulih.
Bahkan jika hanya bernapas dalam 10 menit, lakukan itu.
5. Berhenti mengkhawatirkan pendapat orang lain
Jangan mengambil keputusanmu berdasarkan pada pemikiran orang lain tentang dirimu.
Kamu memiliki hak untuk menyembuhkan dirimu sendiri.
(BACA: Kompak! Yuni Shara Makan Ajak Tirinya Makan Malam Bersama)
Jika kamu membutuhkan bantuan, maka kamu bisa beralih pada pasangan dan keluargamu.(*)
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |