Baca Juga: Demi Jalani Bisnis saat Hamil Tua, Chacha Frederica Rela Tinggalkan Media Sosial
Baim Wong mengatakan bahwa dirinya kini sudah merasakan apa yang ditakutkannya selama ini.
"Tapi ternyata semua ini, telah saya alami, ternyata jauh dari bayangan saya dulu," sambungnya.
Lebih lanjut, Baim Wong mengatakan bahwa perasaannya saat ini sangat tenang.
Bahkan, ketika sang ibunda dinyatakan meninggal dunia, Baim Wong mengatakan bahwa dirinya sangat tenang.
Hal itu lantaran Baim Wong percaya adanya kehidupan lain setelah dunia.
Baim Wong juga sangat yakin bahwa sang mama akan ditempatkan yang lebih indah dari dunia.
Suami Paula Varhoeven itu juga menceritakan bahwa uang yang selama ini dirinya kasih disumbangkan ke anak yatim piatu.
Baim Wong juga menyampaikan harapannya semoga sang ibunda ditempatkan di tempat paling tinggi.
"Tempatkan ibu saya di tempat paling tinggi," tulis Baim Wong.
Bahkan, pada akhir keterangan foto Baim Wong mengatakan apakah dirinya sudah mempunyai bekal untuk tabungan di akhirat nanti.
"Bisakah saya Memposisikan diri saya seperti mamah ketika saya meninggalkan dunia nanti?
Apa yang belum saya siapkan ?
Tabungan akhirat apa yg belum saya siapkan
Sudahkan saya sebagai manusia berguna untuk mahluk hidup yang lainnya ?
Apakah saya sudah mengerjakan sholat 5 waktu?," pungkasnya.
(*)
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Nurul Nareswari |