Namun dari serangkaian pemeriksaan, bipolar yang ia derita rupanya memang positif.
Pada awalnya ia tidak mencari perawatan untuk bipolarnya.
Namun hal itu berubah ketika ia merasa hidupnya semakin berat.
Mariah Carey akhirnya memutuskan untuk menjalani perawatan.
(BACA: Sering Merasakan Nyeri Pinggang Setelah Mengonsumsi Makanan? Kenali Penyebabnya yuk!)
Di sana ia bertemu dengan banyak orang yang menderita bipolar.
Hal ini membuatnya semakin terbuka akan gangguan yang ia alami dan semakin berpikiran positif.
Hal ini ditunjang dengan melakukan hal yang ia sukai seperti menulis lagu dan juga membuat musik.
Hingga saat ini, ia masih menjalani perawatan dengan terapi dan minum obat untuk bipolar II yang melibatkan depresi dan hypomania. (*)
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |