Tiga terdakwa kasus video ikan asin, yakni Rey Utami, Pablo Benua, dan Galih Ginanjar datang sekitar pukul 13.54 WIB.
Pablo dan Rey terlihat kompak mengenakan pakaian berwarna senada, sementara Galih mengenakan kemeja putih.
"(Itu surat) ucapan ulang tahun doang," kata Rey Utami.
"Sesama umat Islam kita harus saling mendoakan. Ketika seseorang berulang tahun, ya, diucapkan," sambung Pablo.
"Hal yang wajarlah itu sebagai umat Islam, enggak ada hubungannya lah sama kasus. Islam itu indah," imbuhnya.
"Dan kita enggak mengharapkan ada tanggapan apa pun yang pasti kita ngucapin secara ikhlas," tandasnya.
(*)
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Nesiana Yuko Argina |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |