Yup yang biasanya tampil dengan wig warna-warninya, kali ini penampilan Jenita Janet tampak berbeda.
Jenita Janet dengan rambut hitamnya tampak ditata membentuk fish braid.
Untuk gaya busananya, Jenita Janet tampil dengan paduan tanktop putih dengan jaket penuh warna.
(BACA JUGA: Lee Jong Suk Mulai Syuting Mini Drama Hymn of Death)
Sedangkan alas kakinya, Jenita Janet tampak mengenakan over the knee boots dengan aksen glitter.
Nggak hanya itu saja, dirinya juga tampil dengan hoops earring serta chain necklace.
2. Bak Boneka Barbie
Kali ini, Jenita Janet tampil dengan wig berambut lurus gradasi warna abu-abu dan pink.
Untuk busananya Jenita Janet mengenakan bomber jaket dominasi warna ungu.
Bomber jaketnya itu dipadukan dengan dress putih yang tampak memesona.
(BACA JUGA: Sering Pakai Daster, Ini Penampilan Sarwendah Saat Dandan ala Model)
Sedangkan untuk alas kakinya, Jenita Janet juga tampil dengan sepasang pump heels berwarna ungu.
Yup tampilan Jenita Janet saat pemotretan ini nggak kalah dari model papan atas ya, kece banget!
(BACA JUGA: 3 Wisata Pulau Di Banten yang Wajib Kamu Kunjungi, Tak Hanya Baduy)
Setuju nggak sih kamu kalau penampilan Jenita Janet ini bikin pangling banget?(*)
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Penulis | : | Mauliyana Puspa Adityasari |
Editor | : | Justina Nur L |