"Ini merupakan contoh bahwa sekedar imbauan mungkin tidak efektif," sambungnya.
"Jadi pemerintah pusat atau gubernur harus memberi imbauan atau peraturan tertulis untuk yang memaksa dan melakukan pengawasan di lapangan," lanjutnya.
"Pilihan ada di tangan pemerintah RI. Jangan terulang seperti kasus di Italia," tambahnya.
"Semula dianggap remeh karena hanya imbauan, baru terakhir peraturan memaksa bahkan ancaman masuk penjara kalau keluar rumah," tandas Hotman.
View this post on Instagram
Curhatan yang disampaikan pengaca kondang tersebut membuat netizen ikut geram.
Mereka tak habis pikir dengan dua ART Hotman yang memaksa tetap mudik dalam situasi yang belum stabil seperti saat ini.
Source | : | |
Penulis | : | Nesiana Yuko Argina |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |