Ussy juga terlihat sangat elegan, dengan rambut panjangnya yang dibiarkan terurai.
"Pas hamil Ara, ada pemotretan di rumah bareng Umi & Kai, kakak Amel masih berumur 1 tahunan lebih," ungkap Ussy.
Postingan Ussy pun sontak dibanjiri komentar netizen yang memuji penampilan dirinya.
"Model rambut yang hits pada zamannya," tulis @karindrawulandari.
"Cantik dari dulu ya kakak Ussy," timpal @mentariazhari.
"Ussy mirip papanya ternyata," ungkap @ciariefianty.
(*)
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |