"Seperti kesempatan untuk menjalin kasih dengan yang terdekat yang dulu mungkin langka untuk didapatkan” lanjutnya dalam siaran pers yang diterina Grid.ID, Sabtu (9/5/2020).
Menurut Andien dan Shadtoto Prasetio selaku Art Director music video 'Jendela Waktu', proses physical distancing bukan menjadi alasan untuk berhenti berkarya.
Andien percaya bahwa karya yang sarat akan pesan dan energi positif pada saat sulit seperti ini justru diperlukan oleh masyarakat agar kita semua bisa saling mendukung satu sama lain.
Lanjut Andien, hal ini merupakan cara yang bisa dilakukan oleh pekerja seni untuk membawa pesan dan energi positif pada situasi pandemi.
(*)
Tangis Nunung Pecah saat Singgung Soal Kariernya di Dunia Hiburan, Sebut Perannya Kini Sudah Tergantikan
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Nurul Nareswari |