Selain melakukan swab test dan isolasi mandiri terhadap warganya, Camat Tambora juga mengatakan pihaknya kini telah melakukan tindakan antisipasi.
Baca Juga: Tukul Arwana Mengaku Beruntung Pekerjaan di Dunia Hiburan Hanya Ditunda dan Tidak Sampai Dibatalkan
"Setelah kita lakukan isolasi mandiri, kita juga melakukan penyemprotan."
"Hampir setiap hari kita lakukan penyemprotan, termasuk juga tempat-tempat ibadah," terangnya.
Selain itu, pihaknya juga memberikan bantuan berupa sembako untuk warga yang diisolasi mandiri di rumahnya.
"Kita juga memberikan sembako bagi 28 warga yang kemaren yang melakukan isolasi mandiri," terangnya.
(*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | Youtube Kompas TV,Tribun Jakarta |
Penulis | : | Arif Budhi Suryanto |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |